Menu

Mode Gelap

Kabar Daerah · 4 Des 2022 05:12 WIB

Balai Latihan Kerja Kabupaten Sukabumi di Daulat Sebagai UPTD Terbaik I Binaan Bandung


					Balai Latihan Kerja Kabupaten Sukabumi di Daulat Sebagai UPTD Terbaik I Binaan Bandung Perbesar

JENTERANEWS.com – Balai Besar Pelatihan Vokasi dan Produktivitas (BBPVP) Bandung berikan penghargaan kepada Balai Latihan Kerja (BLK) Kabupaten Sukabumi sebagai UPTD terbaik I binaan BBPVP Bandung tahun 2022.

Penghargaan tersebut diberikan sebagai wujud apresiasi kepada UPTD Binaan yang telah dengan baik melakukan penyelenggaraan pelatihan vokasi, penyerapan anggaran dan ketepatan dalam menyusun laporan Pelatihan Pemindah bukuan (PBK)

Kepala UPTD BLK Kabupaten Sukabumi Nita Kusuma Dewi menerima langsung Penghargaan yang diserahkan oleh Koordinator Pemberdayaan BBPVP Bandung di Hotel Mercure Kuta Bali, Jum’at (02/12/2022).

Baca Juga:   Polres Sukabumi Dekatkan Pelayanan SIM Keliling Jemput Bola Melayani Masyarakat

Nita menjelaskan bahwa penghargaan ini diberikan untuk seluruh pegawai UPTD BLK Disnakertrans Kabupaten Sukabumi yang sudah bekerja keras mengoptimalkan kemampuan yang ada.

“Penghargaan ini adalah untuk seluruh pegawai UPTD BLK Disnakertrans Kabupaten Sukabumi yang telah memberikan pelayanan pelatihan vokasi kepada para pencari kerja di Kabupaten Sukabumi sehingga dapat mewujudkan tenaga kerja yang berkompeten”, ungkapnya.

Baca Juga:   BUPATI "JADIKAN PORPROV MOMENTUM UNTUK PRESTASI MENGHARUMKAN NAMA DAERAH"

Dirinya juga menyampaikan ucapan terima kasih yang sedalam-dalamnya kepada Kadisnakertrans Kabupaten Sukabumi beserta jajaran yang telah memberikan motivasi penuh kepada UPTD BLK yang dipimpinnya untuk menjadi semakin baik.

” Semoga dengan meraih Penghargaan ini, akan memberikan motivasi kepada para UPTD lain dalam penyelenggaraan pelatihan dari yang sudah baik menjadi semakin baik”, pungkasnya.***

Artikel ini telah dibaca 25 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Sekda Buka Coaching Clinic 4 Dan 5 Program Percepatan Sanitasi Pemukiman Kabupaten Sukabumi

1 Desember 2023 - 13:53 WIB

Wabup Iyos “Pemkab Sukabumi Terus Berinovasi Menekan Angka Stunting”

30 November 2023 - 21:29 WIB

Dampingi Dirjen Industri Kecil Ke Ponpes Darussyifa Al Fitroh, Sekda Apresiasi Program Santripreneur

30 November 2023 - 21:18 WIB

Dampingi Dirjen Industri Kecil Ke Ponpes Darussyifa Al Fitroh, Sekda Apresiasi Program Santripreneur

Bimtek Peningkatan Kapasitas Aparatur Desa dan BPD se-Kecamatan Cidadap

30 November 2023 - 21:04 WIB

Bimtek Peningkatan Kapasitas Aparatur Desa dan BPD se-Kecamatan Cidadap

Penganugerahan Satyalancana Karya Satya, Bupati” Jadikan Motivasi Menuju Birokrasi Inovatif Dan Responsif”

29 November 2023 - 13:39 WIB

Penganugerahan Satyalancana Karya Satya, Bupati" Jadikan Motivasi Menuju Birokrasi Inovatif Dan Responsif"

Tim Verifikasi Jabar Evaluasi Akhir P2WKSS Di Kebonpedes, Bupati” Program Strategis Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat”

28 November 2023 - 13:37 WIB

Tim Verifikasi Jabar Evaluasi Akhir P2WKSS Di Kebonpedes, Bupati" Program Strategis Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat"
Trending di Kabar Daerah
WP Twitter Auto Publish Powered By : XYZScripts.com