Menu

Mode Gelap

Organisasi · 7 Mar 2024 15:35 WIB

KPRI Kecamatan Sagaranten Gelar Rapat Anggota Tahunan (RAT) Tahun 2023


					KPRI Kecamatan Sagaranten Gelar Rapat Anggota Tahunan (RAT) Tahun 2023 Perbesar

Laporan: Deni Kucir

JENTERANEWS.com – Rapat Anggota Tahunan yang di hadiri oleh kepala sekolah dan para guru Se-kecamatan Sagaranten.bertempat di SD Negeri Hegarmanah kecamatan Sagaranten kabupaten Sukabumi.Kamis.(07/03/2024)

Ketua Koperasi para guru KPRI Sagaranten H.Syayidi.S.Pd.MM dalam laporannya mengapresiasi kepada seluruh kepala sekolah dan guru yang telah hadir pada acara Rapat Anggota Tahunan tahun buku 2023.

“H.Syayidi juga mengucapkan terima kasih kepada seluruh guru yang telah mempercayakan Koperasi Pantai Jaya sebagai tempat simpan pinjam para anggota,” katanya.

“RAT ini merupakan tanggung jawab koperasi kepada badan pengawas atas pelaksanaan koperasi selama setahun.Diharapkan kedepannya Koperasi ini lebih baik dan sukses,” ucap ketua.

“Perlu kita ketahui Koperasi ini sangat baik kita ikuti ,karena koperasi bisa menghambat sistem tengkulak pada kita, oleh karena itu mari kita lebih bersemangat untuk memajukan koperasi kita ini, kalau bisa kita buat inovasi lain pada koperasi dengan tidak hanya sekedar simpan pinjam.

“Pelaksanaan RAT yang di laksanakan Koperasi ini yang mana di laksanakan tepat waktu.Walaupun ada penurunan disimpanan pokok dan wajib mari lah kita galakkan  lagi koperasi agar lebih baik kedepannya,”pungkasnya.(*)

Artikel ini telah dibaca 4 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

PWI Jawa Barat Tegas Tolak Pembekuan, Solid Dukung Zulmansyah Sakedang

23 Maret 2025 - 19:50 WIB

Hilman Hidayat saat memberikan keterangan pers terkait sikap PWI Jawa Barat terhadap pembekuan kepengurusan oleh Henry Ch Bangun.

Pemuda Pancasila Curugkembar Tebar Kebaikan Ramadan dengan 1000 Takjil Gratis

23 Maret 2025 - 19:01 WIB

Momen kebersamaan anggota PAC Pemuda Pancasila Curugkembar saat membagikan takjil kepada warga.

Sukabumi Bertekad Maju: Bupati Lantik Pengurus TP PKK, Dekranasda, dan Tim Pembina Posyandu Kecamatan Periode 2025-2030

21 Maret 2025 - 17:05 WIB

Bupati Sukabumi, H. Asep Japar, bersama jajaran pengurus TP PKK, Dekranasda, dan Tim Pembina Posyandu Kecamatan menunjukkan komitmen bersama membangun Sukabumi yang 'Mubarakah'.

Sukabumi Memanas: Ketua DPRD Didorong Pimpin IPSI, Muskab Jadi Ajang Pembuktian Soliditas Pencak Silat

1 Maret 2025 - 09:41 WIB

Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi, Budi Azhar Mutawali, S.IP, menerima dukungan kuat dari IPSI untuk maju sebagai calon ketua dalam Muskab mendatang. Soliditas organisasi menjadi fokus utama dalam audiensi di DPRD, Kamis (27/2/2025).

Ki Kumpay Dikukuhkan sebagai Komisi Legal dan Advokasi Pengurus GABSI Jabar

8 Februari 2025 - 09:23 WIB

Foto: Ketua PC Pemuda Panca Marga, Ki Kumpay, resmi dikukuhkan sebagai bagian dari Komisi Legal dan Advokasi Pengurus GABSI Jabar. Pengukuhan dilakukan di sela-sela pembukaan turnamen bridge internasional "Siliwangi Cup 2025" di Gedung Telkom Sportainment, Geger Kalong, Bandung.

Pemuda Panca Marga Tegaskan Komitmen Dukungan untuk Yandra Utama Sentosa sebagai Ketua DPD KNPI Kabupaten Sukabumi Periode 2025-2029

4 Februari 2025 - 17:30 WIB

Ki Kumpay dan Yandra Utama Sentosa, dua tokoh pemuda Sukabumi yang siap berkolaborasi untuk kemajuan KNPI.
Trending di Organisasi