Menu

Mode Gelap

Peristiwa · 6 Des 2022 21:43 WIB

Pohon Tumbang, Listrik di 2 Desa Kecamatan Curugkembar Terputus


					Pohon Albasia tumbang menimpa jaringan listrikdi kampung Singaparna Rt 06 Rw 01 Desa mekartanjung Kecamatan Curugkembar Perbesar

Pohon Albasia tumbang menimpa jaringan listrikdi kampung Singaparna Rt 06 Rw 01 Desa mekartanjung Kecamatan Curugkembar

JENTERANEWS.com – Hujan deras yang disertai angin kencang di wilayah Curugkembar Kabupaten Sukabumi Senin (5/12/2022) kemarin, membuat  pohon Albasia di kampung Singaparna Rt 06 Rw 01 Desa Mekartanjung Kecamatan Curugkembar tumbang.

Robohnya pohon Albasia yang cukup besar itu mengakibatkan jaringan listrik di kawasan setempat terputus, dua tiang ikut roboh tertimpa.

Salah seorang warga menjelaskan, peristiwa hujan deras ini terjadi sekira pukul 02.00 Akibat pohon tumbang tersebut, listrik di sebagian wilayah kecamatan Curugkembar seperti di Desa Mekartanjung dan wilayah Desa Tanjungsari mengalami pemadaman total.

Baca Juga:   Hendak Cari Ikan, Pria di Curugkembar Tewas Kesetrum Alatnya Sendiri

“Kabel listrik yang berada di pintu masuk desa terlihat berserakan di atas tanah,” ucap Eclek . Selasa (6/12/2022)

Ia mengatakan, warga sudah melaporkan soal putusnya kabel listrik di di Curugkembar kepada pihak PLN untuk segera diperbaiki.

Baca Juga:   Dua Pelaku Berhasil di Ringkus, Polisi Kejar Dua Temannya

“Sekarang pihak PLN masih melakukan perbaikan meski cuaca dalam keadaan hujan,”  kata Eclek

Pohon Tumbang, Listrik di 2 Desa Kecamatan Curugkembar Terputus

Petugas PLN berjibaku memperbaiki jaringan listrik yang putus akibat tertimpa pohon.

Menurutnya, proses penormalan jaringan listrik di Curugkembar memakan waktu cukup lama. Hal itu disebabkan beberapa tiang ikut roboh.

“Proses perbaikan lumayan lama, mungkin karena ada dua tiang ikut roboh, dan cuaca masih hujan, sehingga sampai saat ini listrik belum nyala,” pungkas Eclek.***

Artikel ini telah dibaca 57 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Jalan Amblas dan Sejumlah Rumah Rusak Akibat Tanah Bergerak di Cireunghas Sukabumi

2 Desember 2023 - 07:27 WIB

Jalan Amblas dan Sejumlah Rumah Rusak Akibat Tanah Bergerak di Cireunghas Sukabumi

Sabetan Maut, Tewaskan Seorang Pemuda Yang Terlibat Tawuran di Jalan Raya Cisaat

1 Desember 2023 - 15:24 WIB

Sabetan Maut, Tewaskan Seorang Pemuda Yang Terlibat Tawuran di Jalan Raya Cisaat Sukabumi

Pohon Tumbang Timpa Rumah Warga Di Cirenghas Sukabumi

27 November 2023 - 12:42 WIB

Pohon Tumbang Timpa Rumah Warga Di Cirenghas Sukabumi

Tanah Longsor Di Tiga Titik Wilayah Kecamatan Parakansalak, P2BK Himbau Pengendara Untuk Mencari Jalan Alternatif

27 November 2023 - 11:57 WIB

Tanah Longsor Di Tiga Titik Wilayah Kecamatan Parakansalak, P2BK Himbau Pengendara Untuk Mencari Jalan Alternatif

Diguncang Gempa dan Diguyur Hujan, Satu Rumah Di Sukabumi Ambruk

24 November 2023 - 07:29 WIB

Diguncang Gempa dan Diguyur Hujan, Satu Rumah Di Sukabumi Ambruk

Longsor Di Kabandungan dan Parakansalak, Dua Rumah Dan Mushola Hingga Jalan Terdampak

22 November 2023 - 17:50 WIB

Longsor Di Kabandungan dan Parakansalak, Dua Rumah Dan Mushola Hingga Jalan Terdampak
Trending di Peristiwa
WP Twitter Auto Publish Powered By : XYZScripts.com