Menu

Mode Gelap

Kabar Daerah · 19 Agu 2022 14:53 WIB

Sambut Meriah Warga Cimanggu Cikembar, Dalam Merayakan HUT RI ke-77


					Kemeriahan warga masyarakat Desa Cimanggu dalam merayakan HUT RI ke-77 Perbesar

Kemeriahan warga masyarakat Desa Cimanggu dalam merayakan HUT RI ke-77

JENTERANEWS.com – Antusias Warga Cimanggu Sambut HUT RI Ke-77, Suasana jelang Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia (HUT RI) yang ke 77, tahun 2022 di Desa Cimanggu Kecamatan Cikembar Kabupaten Sukabumi sudah terasa sebab sebelumnya tak pernah ada perayaan yang semeriah ini, Rabu,(17/8/2022)

Tampak di jalan desa dan jalan lingkungan di wilayah Desa Cimanggu sudah dipasangi umbul-umbul, lampu hias, pernak pernik tujuh belasan dan pemasangan bendera merah putih di sepanjang jalan membuat tercengang desa tetangga karna sangat berbeda dengan suasana tahun-tahun sebelumnya perubahan ini ditunjukkan saat pemimpin baru di Desa tersebut,

Sebagai bukti kecintaan kepada tanah air, masyarakat Desa Cimanggu yang di pimpin Baenuri Samsi berserta perangkat desa sekaligus panitia melakukan giat melaksanakan bermacam-macam kegiatan seperti Lomba tumpeng, jalan santai, sepak bola, bola volly, dan juga bermacam-macam perlombaan yang diadakan.

Sambut Meriah Warga Cimanggu Cikembar, Salam Merayakan HUT RI ke-77

Kepala Desa Cimanggu Baenuri Sandi (ketiga dari kanan) saat memberikan hadiah kepada para pemenang lomba pada perayaan HUT RI ke-77

Pada perayaaan HUT Kemerdekaan RI yang Ke-77 Tahun 2022 dengan mengambil tema “Cimanggu Maju” .Ada beberapa kegiatan tersebut sejak sebelum hari puncak HUT RI ke-77, yang sudah diagendakan Panitia dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan RI Ke-77 tahun ini, diantaranya Malam Apresiasi dan Hiburan.

“Alhamdulillah semangat masyarakat Desa Cimanggu dalam menyambut perayaan Peringatan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia tahun ini, begitu tinggi dan antusias, ini adalah salah satu bentuk apresiasi dan penghormatan masyarakat Desa Cimanggu dalam menyemarakkan HUT RI.Ke-77

Dengan harapan semoga di tahun yang akan datang lebih meriah dari pada tahun ini, “papar Baenuri Samsi, Kepala Desa Cimanggu, Kecamatan Ciambar, Kabupaten Sukabumi

Lebih lanjut Kades mengharapkan bahwa, “Rangkaian kegiatan memeriahkan HUT Kemerdekaan RI Ke-77 ini hendaknya diikuti oleh semua warga Desa Cimanggu terutama generasi muda dan Pentas Seni, agar lebih semarak, tercipta kebersamaan dan terjaganya silaturahmi sesama warga Desa, “pungkasnya..(*)

Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Bupati Sukabumi Asep Japar Gencarkan Upaya Pencegahan HIV/AIDS, Edukasi Masif hingga ke Pelosok

25 Maret 2025 - 17:22 WIB

Bupati Sukabumi H. Asep Japar memimpin rapat koordinasi dengan Komisi Penanggulangan AIDS (KPA) Kabupaten Sukabumi di Pendopo, Selasa (25/3). Dalam pertemuan tersebut, Bupati menegaskan komitmennya untuk mengintensifkan upaya pencegahan HIV/AIDS di wilayahnya.

Sukabumi Matangkan Persiapan Revalidasi UNESCO Global Geopark Ciletuh-Palabuhanratu, Sekda Optimalkan Sinergi Lintas Sektor

25 Maret 2025 - 16:59 WIB

Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi, H. Ade Suryaman, memimpin Rapat Koordinasi Persiapan Revalidasi Ciletuh-Palabuhanratu UNESCO Global Geopark (CPUGGp) secara virtual dari Pendopo Sukabumi, Selasa (25/03/25). Rakor ini bertujuan memastikan kesiapan geopark dalam menghadapi proses validasi UNESCO.

Kapolres Sukabumi Sambangi Jemaah Tarawih, Bagikan Ratusan Sarung dan Sampaikan Pesan Keamanan

25 Maret 2025 - 14:15 WIB

Kapolres Sukabumi AKBP Dr. Samian, S.H., S.I.K., M.Si. secara langsung membagikan ratusan sarung kepada jemaah Masjid Agung Palabuhanratu dalam kegiatan Tarawih Keliling Ramadhan, Minggu (23/3/2025). Aksi sosial ini menjadi bagian dari upaya mempererat silaturahmi dengan masyarakat.

Bupati Sukabumi Tegaskan Dukungan Penuh untuk Program BNNK dalam Upaya Berantas Narkoba

25 Maret 2025 - 13:58 WIB

Bupati Sukabumi H. Asep Japar menegaskan dukungannya terhadap program-program BNNK Sukabumi dalam upaya mewujudkan daerah yang bersih dari narkoba, saat menerima kunjungan Kepala BNNK AKBP Yuhernawa.

Tragis! Bayi Laki-laki Ditemukan Mengapung di Kolam Ikan Gegerkan Warga Selajambe Sukabumi

25 Maret 2025 - 13:46 WIB

Petugas kepolisian dan warga berupaya mengevakuasi jasad bayi laki-laki yang ditemukan mengapung di kolam ikan di Desa Selajambe, Kecamatan Cisaat, Sukabumi, Senin (24/03).

Setahun Berkarya, Karang Taruna Cidolog Bawa Perubahan Positif untuk Desa dan Wisata Curug Caweni

25 Maret 2025 - 12:55 WIB

Ketua Karang Taruna Darma Bakti Desa Cidolog, Asep Supriatna (tengah), bersama para pengurus dan anggota saat melakukan salah satu kegiatan sosial di Desa Cidolog.
Trending di Kabar Daerah