JENTERANEWS.com – Kota Sukabumi dan sekitarnya diguncang gempa magnitudo 5,8, SR pada Kamis (8/12/2022) sekitar pukul 07:50:57 WIB.
Menurut Badan Meteorologi, Klimatogoli, dan Geofisika (BMKG) pusat gempa terjadi 7.11 LS, 106.99 BT (21 kilometer di tenggara Kota Sukabumi, Jawa Barat.
Gempa bumi dengan kekuatan: 5.8 SR, 21 km Tenggara ini tidak berpotensi TSUNAMI (Event ini sudah direview oleh seismologist.)
“Dalam beberapa menit pertama setelah gempa, parameter gempa dapat berubah dan boleh jadi belum akurat kecuali dinalasisi ulang,” demikian BMKG dalam pernyataannya di Twitter.***