Menu

Mode Gelap

Bencana · 26 Mei 2024 09:17 WIB

TPT Longsor, Satu Rumah Di Kabandungan Rusak Dan Terancam Runtuh


					Kondisi TPT yang longsor di Kampung Pajagan Rt 6 Rt 2  Desa Cihamerang Kecamatan Kabandungan Kabupaten Sukabumi Perbesar

Kondisi TPT yang longsor di Kampung Pajagan Rt 6 Rt 2 Desa Cihamerang Kecamatan Kabandungan Kabupaten Sukabumi

JENTERANEWS.com – Sebuah rumah milik Ojo Suparjo, yang ada di Kampung Pajagan Rt 6 Rt 2 Desa Cihamerang Kecamatan Kabandungan Kabupaten Sukabumi terancam runtuh karena TPT ambruk.

Berdasarkan informasi yang dihimpun jenteranews.com rumah yang di huni 2 KK 6 jiwa itu mengalami rusak sedang dan terancam runtuh, karena TPT (tembok penahan tanah) rumah longsor.

Petugas penanggulangan bencana kecamatan (P2BK) Kabandungan Yusup, mengatakan TPT sepanjang 7 meter dengan tinggi 5 meter yang longsor itu, sebagai pondasi rumah.

“Longsornya TPT tersebut akibat hujan deras yang mengguyur wilayah Kabandungan. Kejadian tersebut terjadi pada Jum’at 24 Mei 2024 sekira pukul 22.30 Wib,” kata Yusup

P2BK Kabandungan bersama forkopimcam, Tagana, Babinsa, Babinmas, pemdes, Linmas, dan relawan terjun ke lokasi kejadian guna assessment.

“Untuk kebutuhan mendesak berupa paket sembako, terpal, karun adapun kebutuhan permanen yaitu, kayu tiang, kaso, triplek, paku, semen, pasir dan lainnya,” tutupnya.(*)

Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Tragedi Dini Hari di Suryakencana: Sepeda Motor Bonceng Tiga Terlibat Kecelakaan Maut, Satu Nyawa Melayang

23 Maret 2025 - 19:28 WIB

Petugas kepolisian melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) di lokasi kecelakaan di Jalan Raya Suryakencana

Menteri LHK Tindak Tegas Tambang Penyebab Bencana Sukabumi, Izin Terancam Dicabut

23 Maret 2025 - 09:27 WIB

Penyegelan perusahaan tambang oleh Menteri LHK di Sukabumi. Tindakan tegas ini diambil sebagai respon terhadap bencana banjir dan tanah longsor yang terjadi akibat aktivitas pertambangan yang tidak sesuai aturan lingkungan.

Kawasan Lindung DAS Cimandiri Menyusut Drastis, Sukabumi di Ambang Bencana

22 Maret 2025 - 15:36 WIB

Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK), Hanif Faisol Nurofiq, saat melakukan inspeksi mendadak (sidak) di salah satu lokasi tambang di Sukabumi, Sabtu (22/3/2025). Menteri LHK mengambil tindakan tegas dengan menyegel dua perusahaan tambang yang diduga menjadi penyebab bencana banjir dan tanah longsor di wilayah tersebut.

Insiden Penebangan Pohon Picu Robohnya Tiang Listrik Beton di Sukabumi, Arus Lalu Lintas Lumpuh Sementara

20 Maret 2025 - 22:42 WIB

Kondisi tiang listrik beton yang roboh melintang di jalan provinsi Kampung Cisayar, Sukabumi, Kamis (20/3/2025). Insiden ini disebabkan oleh penebangan pohon yang mengenai jaringan kabel listrik.

Mahasiswa STIK Angkatan 82/Widya Wira Pratama Kunjungi Sukabumi, Belajar Langsung dari Lapangan

20 Maret 2025 - 12:22 WIB

Wakil Bupati Sukabumi, H. Andreas, menyambut hangat mahasiswa STIK Angkatan ke-82/Widya Wira Pratama di Aula Sekretariat Daerah Kabupaten Sukabumi, Kamis (20/3/2025).

Pungli Rp100 Ribu Gegerkan Jembatan Bojong Kopo, Aparat Bertindak!

19 Maret 2025 - 17:28 WIB

Aparat gabungan dari Babinsa, Babinkamtibmas, Polantas, dan Samapta Polres Sukabumi turun langsung ke Jembatan Bojong Kopo untuk menindaklanjuti laporan pungli, (19/03/2025).
Trending di Bencana