Menu

Mode Gelap

Peristiwa · 19 Apr 2022 00:39 WIB

Rumah Lansia di Kadudampit Sukabumi Ludes Terbakar


					IMG 20220419 001202 copy 488x291 Perbesar

IMG 20220419 001202 copy 488x291

JENTERANEWS.com – Kebakaran kembali melanda rumah warga Desa Cikahuripan Kecamatan Kadudampit, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat. Senin (18/4/2022) sekira pukul 16:30 WIBk

Petugas Penanggulangan Bencana Kecamatan (P2BK) Kadudampit, mengatakan, “Sekitar pukul 16:30 WIB terjadi kebakaran rumah, kami langsung menghubungi pemadam kebakaran,” kata P2BK Kadudampit dalam keterangan tertulis

Rumah yang terbakar merupakan rumah milik Mariah (65) yang di huni 1 KK, warga Kampung Gunung Jati Rt 10 Rw 03 Desa Cikahuripan kecamatan Kadudampit Kabupaten Sukabumi Jawa Barat.

“Sekira pukul 17.00 WIB api bisa di padamkan dengan mendatangkan 2 unit pemadam kebakaran, bersama warga sekitar Babinkamtibmas Desa Cikahuripan, Perangkat Desa Cikahuripan dan Satpol PP Kadudampit,” katanya

Tidak ada korban jiwa ataupun korban luka dalam peristiwa itu, taksiran sementara kerugian kurang lebih mencapai 10 juta rupiah. Adapun penyebab terjadinya kebakaran tersebut, diduga karena korsleting listrik.

P2BK terus mengimbau masyarakat untuk meningkatkan kewaspadaaan dalam menghadapi ancaman bencana, apabila terjadi bencana, masyarakat bisa menghubungi call center BPBD Kabupaten Sukabumi di nomor (0266) 6323717..(*)

Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Rumah Warga di Sukaraja Roboh Diterjang Angin Kencang

16 Februari 2025 - 14:17 WIB

Kondisi rumah Ibu Ebah di Kp. Cikole, Desa Margaluyu, Sukaraja, setelah roboh akibat diterjang angin kencang pada Sabtu (14/2/2025) malam. (Foto: Dokumentasi P2BK Sukaraja)

Geng Motor XTC dan Brigez Bentrok di Sukabumi, Polisi Turun Tangan

16 Februari 2025 - 07:50 WIB

Tangkapan layar dari video viral yang memperlihatkan aksi kejar-kejaran geng motor di titik nol kilometer Kota Sukabumi.

Duka Mendalam di Pabuaran: Keluarga Korban Kecelakaan Ciawi 2 Ikhlaskan Kepergian Orang Tercinta

15 Februari 2025 - 13:19 WIB

Keluarga Ahmad Taufik, korban kecelakaan maut di GT Ciawi 2, berusaha tegar di tengah kesedihan mendalam. Foto diambil di kediaman mereka di Pabuaran, Sukabumi

Identifikasi Korban Kecelakaan Maut di GT Ciawi 2 Selesai, Seluruh Korban Teridentifikasi

15 Februari 2025 - 07:47 WIB

Foto: Kondisi di lokasi pasca kecelakaan maut di GT Ciawi 2, Bogor.

Terlilit Masalah Ekonomi, Pria di Sukabumi Diduga Konsumsi Obat Keras dan Lem Aibon Sebelum Panjat Menara

14 Februari 2025 - 07:34 WIB

Petugas kepolisian berhasil membujuk D (47) untuk turun dari menara pemancar telepon di Kampung Nangewer, Sukabumi, setelah pria tersebut mencoba melakukan percobaan bunuh diri akibat masalah ekonomi.

Misteri Mayat Berkaos Loreng di Perairan Minajaya Terungkap: Korban Ternyata Nelayan Setempat

12 Februari 2025 - 17:56 WIB

Foto: Proses evakuasi jenazah Asep (49), nelayan yang menjadi korban kecelakaan laut di Perairan Minajaya, Sukabumi.
Trending di Peristiwa
error: Content is protected !!