Menu

Mode Gelap

Bencana alam

Antisipasi Banjir, Wabup Sukabumi Pimpin Rakor Normalisasi Sungai dan Gandeng Lintas Sektor

21 April 2025 - 17:14 WIB

WAKIL BUPATI SUKABUMI, H Andreas memimpin rapat koordinasi bersama lintas instansi di Ruang Rapat Sekretariat Daerah Kabupaten Sukabumi, Palabuhanratu, Senin (21/4/2025), membahas langkah-langkah normalisasi sungai sebagai upaya antisipasi banjir.

Tragedi Longsor di Bantargadung: Jalan Nasional Lumpuh, Rumah Warga Rata dengan Tanah

13 April 2025 - 13:13 WIB

Hujan deras yang mengguyur Bantargadung menjadi pemicu utama longsor yang merusak infrastruktur dan rumah warga pada Sabtu malam.

Tragedi Sore di Palabuhanratu: Pohon Tumbang Hantam Pengendara Motor, Satu Kritis

11 April 2025 - 18:57 WIB

Pohon tumbang di Palabuhanratu, Jumat (10/4/2025), mengakibatkan dua pengendara motor terluka. Evakuasi segera dilakukan oleh tim gabungan.

Pendangkalan Irigasi Sebabkan Banjir, 10 Hektar Sawah di Ciemas Terancam Gagal Panen

11 April 2025 - 13:22 WIB

Petani dari Poktan Sinar Pantai bersama petugas UPTD Pertanian Jampangkulon bergotong royong melakukan pengerukan sementara saluran irigasi Ciporeang yang dangkal di Ciemas, Jumat (11/4/2025), untuk mengurangi banjir di lahan sawah warga.

Gotong Royong Bersihkan Sisa Lumpur, Warga Sangrawayang Bangkit Pasca Bencana

10 April 2025 - 22:11 WIB

Warga Desa Sangrawayang bersama TNI, perangkat desa, dan relawan dari berbagai organisasi bahu-membahu membersihkan sisa lumpur pasca banjir dan longsor di Kampung Cibutun, Kamis (10/4/2025). Semangat gotong royong menjadi kunci pemulihan desa ini.

Bencana Lumpur Landa Sukabumi, Aktivitas Tambang Emas Jadi Sorotan Tajam

10 April 2025 - 13:44 WIB

Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi, menegaskan pentingnya evaluasi izin tambang terkait bencana lumpur di Sukabumi. Ia menyerukan pengembalian fungsi lahan seperti semula

Hujan Deras Picu Longsor, Rumah Nenek di Sukabumi Terancam Runtuh

4 April 2025 - 12:17 WIB

Kondisi Tembok Penahan Tanah (TPT) yang ambruk di Kampung Neglasari, Sukabumi, akibat hujan deras pada Kamis (3/4/2025). Longsor ini mengancam rumah seorang warga.

Atap Sekolah Ambruk Diterjang Angin Kencang, Siswa Terancam Belajar di Ruang Darurat

29 Maret 2025 - 13:50 WIB

Kondisi atap dua ruang kelas SDN Nyenang yang ambruk akibat diterjang angin kencang di Desa Kalaparea, Kecamatan Nagrak, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (29/3/2025). Kerusakan parah ini mengganggu aktivitas belajar-mengajar siswa

Kepedulian Ramadan: Dandim 0622/Kab. Sukabumi dan Pengusaha Lokal Bantu Ringankan Beban Warga Terdampak Bencana

28 Maret 2025 - 17:58 WIB

Suasana penyaluran 300 paket sembako di PAUD Madrasah Nurulhuda, Kampung Cibutun, Desa Sanggrawayang, Kabupaten Sukabumi.

Nestapa Ramadan di Huntara, Warga Sukabumi Terancam Lebaran Tanpa Rumah Akibat Pergerakan Tanah

28 Maret 2025 - 17:46 WIB

Tampak hunian sementara (Huntara) berdinding terpal dan berkerangka bambu, tempat puluhan warga Desa Neglasari, Sukabumi, menghabiskan bulan Ramadan dan bersiap menyambut Idul Fitri. Kondisi serba terbatas di Huntara ini menjadi ujian berat bagi mereka setelah rumah mereka hancur akibat pergerakan tanah.

Menteri LHK Tindak Tegas Tambang Penyebab Bencana Sukabumi, Izin Terancam Dicabut

23 Maret 2025 - 09:27 WIB

Penyegelan perusahaan tambang oleh Menteri LHK di Sukabumi. Tindakan tegas ini diambil sebagai respon terhadap bencana banjir dan tanah longsor yang terjadi akibat aktivitas pertambangan yang tidak sesuai aturan lingkungan.

Kawasan Lindung DAS Cimandiri Menyusut Drastis, Sukabumi di Ambang Bencana

22 Maret 2025 - 15:36 WIB

Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK), Hanif Faisol Nurofiq, saat melakukan inspeksi mendadak (sidak) di salah satu lokasi tambang di Sukabumi, Sabtu (22/3/2025). Menteri LHK mengambil tindakan tegas dengan menyegel dua perusahaan tambang yang diduga menjadi penyebab bencana banjir dan tanah longsor di wilayah tersebut.

Pungli Rp100 Ribu Gegerkan Jembatan Bojong Kopo, Aparat Bertindak!

19 Maret 2025 - 17:28 WIB

Aparat gabungan dari Babinsa, Babinkamtibmas, Polantas, dan Samapta Polres Sukabumi turun langsung ke Jembatan Bojong Kopo untuk menindaklanjuti laporan pungli, (19/03/2025).

Sukabumi Melangkah ke Fase Pemulihan: Bupati Asep Japar Umumkan Transisi Pasca-Bencana

17 Maret 2025 - 15:31 WIB

Bupati Sukabumi, H Asep Japar (tengah), memimpin rapat evaluasi penanganan bencana di Posko Tanggap Darurat Bencana, Pendopo Palabuhanratu, Senin (17/3/2025). Rapat ini menandai transisi dari tanggap darurat menuju pemulihan.

Sukabumi Siaga Hadapi Lonjakan Wisatawan dan Ancaman Bencana Jelang Lebaran

17 Maret 2025 - 12:23 WIB

Bupati Sukabumi, H. Asep Japar, memimpin rapat dinas bulanan di Aula Sekretariat Daerah Kabupaten Sukabumi, Palabuhanratu, Senin (17/3), membahas kesiapan daerah menghadapi Lebaran 2025.

Dua Nelayan Hilang Ditelan Ombak di Perairan Ujunggenteng

16 Maret 2025 - 18:16 WIB

Kondisi perahu Sri Mulya 03 yang terbelah dan rusak setelah dihantam gelombang di perairan Ujunggenteng, Sukabumi.

Bencana Lengkong: Sekda Sukabumi Pastikan Kebutuhan Dasar Warga Terpenuhi, Relokasi Jadi Opsi Utama

15 Maret 2025 - 18:19 WIB

Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Sukabumi, H Ade Suryaman, meninjau langsung lokasi bencana di Kecamatan Lengkong, Sabtu (15/3/2025), untuk memastikan kebutuhan dasar warga terpenuhi.

Sukabumi Bangkit dari Bencana: DLH Gencar Bersihkan Sampah dan Edukasi Warga

14 Maret 2025 - 16:58 WIB

Tumpukan sampah yang terbawa arus banjir di Palabuhanratu, Sukabumi, menjadi salah satu dampak serius bencana alam yang melanda wilayah tersebut, Kamis (6/3/2025). DLH terus berupaya membersihkan dan mengedukasi warga.

Sukabumi Berduka: Pemkab Perpanjang Masa Tanggap Darurat, Pencarian Korban Terus Dikejar

12 Maret 2025 - 18:47 WIB

Bupati Sukabumi, H Asep Japar, memimpin rapat evaluasi perpanjangan masa tanggap darurat bencana di Pendopo Palabuhanratu, Rabu (12/3/2025).

Satlantas Polres Sukabumi Sigap Tangani 35 Titik Longsor di Jalan Nasional Bagbagan-Kiaradua

12 Maret 2025 - 14:33 WIB

Kanit Gakkum Satlantas Polres Sukabumi, Ipda M. Yanuar Fajar, memimpin evakuasi di lokasi longsor Cimapag, jalan nasional Bagbagan-Kiaradua, Rabu (12/3/2025). Sebanyak 35 titik longsor terjadi akibat hujan deras, dan diperkirakan jalur baru bisa dilalui 5 hari kemudian.

Polsek Lengkong Sigap Salurkan Bantuan, Warga Bantarsari Bertahan di Pengungsian Akibat Banjir Luapan Sungai

12 Maret 2025 - 13:42 WIB

Kapolsek Lengkong, AKP Bayu Sunarti Agustina, S.E., meninjau langsung kerusakan rumah warga di Kampung Cigembong, Desa Bantarsari, akibat banjir luapan Sungai Cigembong.

Polres Sukabumi Salurkan Ribuan Paket Sembako untuk Korban Banjir Bandang di Palabuhanratu

11 Maret 2025 - 21:22 WIB

Warga menerima bantuan sembako dari Polres Sukabumi di lokasi pengungsian korban banjir bandang di Palabuhanratu.

Pencarian Dramatis di Sukabumi: Jasad Bocah Korban Longsor Ditemukan, 3 Orang Masih Hilang

11 Maret 2025 - 21:01 WIB

Tim SAR gabungan mengevakuasi jasad Mondi (9), korban tanah longsor di Sukabumi, Jawa Barat.

Pencarian Korban Longsor Sukabumi: 500 Personel Dikerahkan, Medan Ekstrem Jadi Tantangan

11 Maret 2025 - 14:03 WIB

Tim SAR gabungan terus melakukan pencarian korban hilang akibat longsor di Sukabumi, Jawa Barat, Selasa (11/3/2025). Medan yang sulit dan cuaca buruk menjadi tantangan utama dalam operasi ini

Sukabumi Diterjang Bencana, Wabup Andreas Pastikan Bantuan Darurat Tiba Tepat Waktu

10 Maret 2025 - 19:18 WIB

Wakil Bupati Sukabumi, H. Andreas, berdialog dengan warga terdampak banjir bandang di Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Senin (10/3/2025). Beliau memastikan penyaluran bantuan darurat berjalan lancar.

Pencarian Korban Longsor di Sukabumi Dihentikan Sementara, Hujan dan Tebalnya Longsoran Jadi Kendala

10 Maret 2025 - 18:52 WIB

Tim SAR gabungan berjibaku mencari korban longsor di Desa Langkap Jaya, Sukabumi, Senin (10/3/2025).

Aksi Heroik Kanit Polsek Lengkong: Gendong Lansia 80 Tahun Lintasi Lumpur Tebal Pasca Longsor

10 Maret 2025 - 16:47 WIB

Aipda Slamet Sutopo, Kanit Intel Polsek Lengkong, menggendong Ai Suheti (80) melintasi lumpur tebal pasca longsor di Desa Langkap, Sukabumi (8/3/2024).

Jembatan Bojongkopo Sukabumi Kembali Dibuka, Akses Darurat untuk Kendaraan Kecil Diupayakan

10 Maret 2025 - 14:31 WIB

Akses sementara Jembatan Bojongkopo yang amblas, kini dapat dilalui kendaraan roda dua dan mobil kecil setelah perbaikan darurat oleh Kementerian PU, Minggu (9/3/2025).

Palabuhanratu Diterjang Banjir Bandang, Wakil Bupati Sukabumi Turun Tangan Salurkan Bantuan Darurat

10 Maret 2025 - 12:30 WIB

Wakil Bupati Sukabumi, H. Andreas, secara simbolis menyerahkan bantuan paket sembako kepada warga terdampak banjir bandang di Kelurahan Palabuhanratu, Senin (10/3/2025).

Dandim 0622/Kabupaten Sukabumi Pimpin Langsung Aksi Cepat Tanggap Bersihkan Material Banjir di Tamansari

10 Maret 2025 - 12:21 WIB

Personel TNI dari Kodim 0622/Kabupaten Sukabumi dan Yonif 310/KK bahu-membahu dengan warga membersihkan material banjir di Perumahan Tamansari. Sinergi ini mempercepat proses pemulihan pasca-bencana, 10 Maret 2025.

Banjir Terjang Cikidang, Puluhan Rumah Rusak dan Warga Mengungsi

10 Maret 2025 - 09:39 WIB

Kondisi banjir yang merendam permukiman warga di Kampung Cikurutug, Cikidang.

Pencarian Korban Terus Dilakukan: 5 Meninggal, 4 Hilang Akibat Bencana Sukabumi

10 Maret 2025 - 09:24 WIB

Tim SAR gabungan melakukan pencarian korban hilang di tengah reruntuhan akibat longsor di Sukabumi. Foto diambil pada Minggu (9/3/2025).

Sukabumi Siaga Bencana, BPBD Buka Hotline Layanan Darurat 24 Jam

9 Maret 2025 - 15:08 WIB

Sukabumi Siaga Bencana: Tiga Kecamatan Ditetapkan Tanggap Darurat

9 Maret 2025 - 14:24 WIB

Bupati Sukabumi, H. Asep Japar, meninjau langsung lokasi bencana dan memberikan bantuan kepada warga terdampak.

Rumah Janda Tua di Padasenang Ludes Terbakar, Diduga Akibat Korsleting Listrik

9 Maret 2025 - 11:32 WIB

Sisa-sisa rumah panggung milik Karnenih (74) yang ludes terbakar di Kp. Sirnasari, Desa Padasenang, Kecamatan Cidadap, Sukabumi, Minggu (9/3/2025). Kebakaran diduga akibat korsleting listrik.
error: Content is protected !!